BERITA TERKINI

6/recent/ticker-posts

Header Ads Widget

header ads

Korban Banjir Bandang di Wera, 1 Bayi & 2 Anak- Anak

Baca Juga


BIMA - Duka mendalam dialami Masyarakat Bima akibat bencana banjir bandang dan Tanah Longsor terjadi  di  Kecamatan Wera Kabupaten Bima,   Sejumlah Rumah Warga hanyut terbawa arus banjir,  termasuk infrastriktur jalan dan Jembatan juga mengalami kerusakan karena banjir yang terjadi pada Minggu (02/02/2025) tersebut.


Duka semakin mendalam ketika banjir bandang dan tanah longsor juga menelan korban jiwa. Berdasarkan data dari Pos SAR Bima,  sebanyak Depalan (8) Orang Warga Dusun Karuwu Desa Nangawera dilaporkan menjadi korban bencana alam tersebut.


Dari 8 orang korban, Satu  (1)  korban  adalah Bayi dan Dua  (2) Anak - Anak.  Bayi dimaksud bernama One (10 Bulan), sementara Dua Anak - Anak yakni Irgi (4 tahun) dan Aisyah (5 Tahun).


Sedangkan Lima (5) korban lainya yakni Ibrahim (75 tahun),  Yani (25 tahun), Juliani (32 tahun), Harmawati (40 tahun) dan Burhan (52 tahun).


Dari Depalan (8) korban, baru Tiga orang yang sudah ditemukan, sementara  Lima (5) korban dilaporkan belum ditemukan.


Berikut data lengkap Delapan korban banjir bandang Kecamatan Wera.
1) Nama      : Ibrahim.
Umur           : 75 Thn.
Pekerjaan   : Tani.
Alamat : Dusun Karuwu Desa Nangawera, Kec. Wera, Kab. Bima.(Belum ditemukan).

2) Nama  : Yani.
Umur        : 28 Thn.
Pekerjaan: Pedagang
Alamat     : Dusun Karuwu Desa Nangawera Kec. Wera, Kab. Bima. (Belum ditemukan).

3) Nama   : Juliani.
Umur         : 32 Thn.
Pekerjaan : IRT.
Alamat: Dusun Karuwu Desa Nangawera, Kec. Wera, Kab. Bima. (Belum ditemukan).

4) Nama : Irgi
Umur       : 4 Th
Alamat    : Dusun Karuwu Desa Nangawera, Kec. Wera, Kab. Bima. (Belum ditemukan).

5) Nama : One
Umur       : 10 Bulan.
Alamat : Dusun Karuwu Desa Nangawera.
(Belum ditemukan).

6. Nama: Aisah.Umur: 5 Tahun.Alamat: Dusun Karuwu Desa Nanga Wera, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima.Status: Sudah Ditemukan.7. Nama: Harmawati.Umur: 40 Tahun.Alamat: Dusun Rade Dadi, Desa Wora, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima.Status: Sudah Ditemukan.8. Nama: Burhan.Umur: 50 Tahun.Alamat: Dusun Kiki, Desa Nunggi, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima.Status: Ditemukan tertimbun longsor di kebun jagung So Mila Desa Nunggi.



#Anhar Amanan



Posting Komentar

0 Komentar